Selasa, 18 Oktober 2011

Sistem Informasi


Sistem Informasi adalah kombinasi antara prosedur kerja, informasi, orang, dan teknologi informasi yang diorganisasikan untuk mencapai tujuan dalam sebuah organisasi (Alter,1992).

Sistem Informasi adalah kegiatan yang mencakup semua aspek dalam perolehan (gathering), pengkombinasian (combining), penyimpanan (storing), dan penggunaan (using) informasi untuk mencapai tujuan tertentu dari diuatnya suatu sistem. Mencakup sejumlah komponen (manusia, komputer, teknologi informasi, dan prosedur kerja).

Contoh penggunaan Sistem Informasi:

·         Sistem database
·         E-Learning
·         E-Commerce
·         E-Mail

Tidak ada komentar:

Posting Komentar